Dapur Chantique berdiri juli 2017 adalah sebuah perusahaan yang berfokus pada produksi produk oleh-oleh khas malang berkualitas tinggi. Dengan komitmen kuat terhadap inovasi, kualitas, dan kepuasan pelanggan, kami telah menjadi pemimpin di industri makanan. Kami berdedikasi untuk menyajikan produk makanan yang lezat, sehat, dan aman bagi konsumen.
Ingin melestarikan buah apel sebagai icon Malang dengan mengolahnya menjadi berbagai macam produk
Ingin memberdayakan perempuan disekitar rumah produksi. Mengurangi pengangguran di usia produktif
Terbuat dari bahan pilihan dan diolah dengan profesional chef mengbuat produk ini premium
Founder / ceo DAPUR CHANTIQUE
“Kunci untuk membangun usaha yang sukses bukanlah tentang menghindari kegagalan, tetapi tentang belajar darinya, bertekad untuk terus maju, dan memiliki visi yang kuat untuk mewujudkannya.”
Kami selalu terbuka untuk siapapun yang ingin berkunjung ke Dapur Chantique
Gg. Nanas No.16, Krajan, Klampok, Kec. Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65153
081336751578
dapurchantique4294@gmail.com